Batu Gilang Kotagede
Di Jogjakarta banyak tempat-tempat bersejarah. Salah satunya
adalah situs Batu Gilang Kotagede Yogyakarta. Batu Gilang itu sendiri adalah
singgasana raja mataram panembahan senopati ing ngalonggo. Di tempat ini ada Batu Gilang , Batu Gentong
, dan Batu Gateng peninggalan kraton matarah tahun 1509. Batu Gilang adalah
singgahsana panembahan senopati untuk istirahat. Batu Gentong adalah tempat air
wudhu yang biasa dipakai oleh KI Juru mertani, dan KI Ageng giring sebagai
penasehat panembahan senopati. Batu Gateng adalah batu yang dipakai radeng
ronggo untuk bermain batu.
Comments
Post a Comment