Hay sobat jejak kaki kali ini saya mau pos tentang pantai Baron yang ada di
Gunung kidol Yogyakarta.
Pantai Baron terletak di Desa Kemadang, Kecamatan Tanjungsari, sekitar 23km
arah selatan kota Wonosari, merupakan pantai pertama yang ditemui dari
rangkaian kawasan Pantai Baron, Kukup, Sepanjang, Drini, Krakal dan Sundak.
Di pantai ini juga terdapat muara sungai bawah tanah yang bisa digunakan untuk pemandian setelah bermain di laut. Selain itu wisatawan juga dapat menikmati aneka ikan laut segar maupun siap saji, dengan harga terjangkau, termasuk menu khas pantai Baron yaitu Sop Kakap. Pada sisi sebelah timur dapat dicapai melalui jalan setapak yang melingkar terdapat bukit kapur wisatawan bisa beristirahat di gardu pandang, sambil menghirup udara pantai yang menyegarkan. Kurang lebih 10 km kearah barat dari Pantai Baron terdapat Pantai Parang Racuk dengan bukitnya yang menjulang dan terjal, dengan leluasa dari atas bukit.
Di pantai ini juga terdapat muara sungai bawah tanah yang bisa digunakan untuk pemandian setelah bermain di laut. Selain itu wisatawan juga dapat menikmati aneka ikan laut segar maupun siap saji, dengan harga terjangkau, termasuk menu khas pantai Baron yaitu Sop Kakap. Pada sisi sebelah timur dapat dicapai melalui jalan setapak yang melingkar terdapat bukit kapur wisatawan bisa beristirahat di gardu pandang, sambil menghirup udara pantai yang menyegarkan. Kurang lebih 10 km kearah barat dari Pantai Baron terdapat Pantai Parang Racuk dengan bukitnya yang menjulang dan terjal, dengan leluasa dari atas bukit.
Jiak sobat jejak kaki ingin beristirahat, Di area pantai baron ini banyak
penjual makanan dan banyak pula penyewaan payung-payung pantai. Huff sungguh
indah pemandangan di pantai baron ini sob. Hembusan angin pantai yang
sepoi-sepoi menambah kenikmatan kita saat berada di pantai yang indah ini. Kekayaan
alam Indonesia memang tak ada duanya...
Ok sob sampai disini dulu pos ku tentang pantai Baron yang indah ini. Jika sobat
jejak kaki ingin mengunjungi tempat ini jangan lupa untuk menjaga kebersihan
tempat yang indah ini ya sob...
Comments
Post a Comment